-->

Ini aku, Utuslah Aku.



Kalimat ini sama sekali tidak ada dalam Alkitab Perjanjian baru.
Tetapi terdapat dalam Yesaya 6:8

Kalimat ini seringkali diucapkan oleh hamba Tuhan dalam semangat penginjilan. Tanpa malu-malu mereka mengucapkan kalimat tersebut walau sebenarnya jauh lari dari konteknya dan tujuan atau maksud dari pengutusan tersebut. yaitu Yesaya 6:8.

Pada saat seseorang mengucapakan kalimat ini sangat susah membedakan antara ketulusan dan kesombongan.

Padahal Tuhan Yesus pada saat mengutus para murid dalam
Matius 28:18-19 (TB) Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi.
Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus,

itu adalah sebuah perintah. Jadi para murid tidak perlu mengatakan, "ini aku, utuslah aku."

Sehingga terkesan jika seorang hampa Tuhan atau Pendeta mengucapkan kalimat tersebut, dia sedang menyombongkan dirinya.

Ingat setiap kata akan diuji apakah berasal dari ketulusan hati atau dimulut saja.

TUHAN MEMBERKATI

0 Response to "Ini aku, Utuslah Aku."

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel